Masjid, tempat yang Allah sangat cintai. Sebuah tempat di mana banyak kebaikan seperti shalat, dzikir, pembacaan kitab suci AlQur’an, hingga kajian ilmu. Tetapi, saudara-saudara Rohingya kita yang mengungsi di wilayah Cox’s Bazar, Bangladesh, masih harus beribadah dalam keterbatasan. Masjid permanen yang layak amat dirindukan di tengah kamp pengungsian tempat mereka kini tinggal.

Photo: NY Times
Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, ‘Barangsiapa yang membangun masjid untuk mencari wajah Allah Azza wa Jalla, maka Allah Azza wa Jalla akan membangunkannya rumah yang sama di surga.
(HR. Bukhari dan Muslim).

Dengan semangat persaudaraan dan nilai-nilai kemanusiaan, kami mengajak Sahabat Dermawan untuk mendukung dan menunaikan wakaf untuk pembangunan masjid yang akan dibangun di sekitar kamp pengungsi Rohingya di Bangladesh. Insya Allah, wakafmu membantu pembangunan masjid yang akan memaksimalkan ibadah saudara-saudara Rohingya kita. Yuk, segera tunaikan wakafmu! Kita bangun masjid yang akan menjaga Aqidah serta ukhuwah saudara-saudara Rohingya tercinta.
Berikan wakaf terbaikmu dengan cara:
1. Klik
Wakaf Sekarang 2. Masukkan nominal wakaf
3. Masukkan informasi pelengkap lalu pilih metode pembayaran seperti
Transfer Bank BNI/Mandiri/BCA/BRI, Gopay atau OVO
4. Selesaikan dengan klik
Wakaf Sekarang5. Dapatkan laporan wakaf via
email dan atau
whatsapp yang telah dicantumkan
Jangan lupa infokan projek wakaf ini ya,
Salam hangat!
*dengan berwakaf melalui laman ini, kamu telah menyetujui syarat dan ketentuan yang berlaku